Kabupaten Merauke, Papua Selatan
Lelang

Pelelangan Umum dengan pascakualifikasi untuk paket pekerjaan konstruksi Pengadaan Instalasi Listrik

AAdmin Portal
786 views
3 menit baca
Bagikan:
Pelelangan Umum dengan pascakualifikasi untuk paket pekerjaan konstruksi Pengadaan Instalasi Listrik

PEMERINTAH KABUPATEN MERAUKE
DINAS KELAUTAN
DAN PERIKANAN

         Jl. Perikanan, Kelapa Lima                     Telp. (0971) 324 346                    P.O. Box. 218


 

PENGUMUMAN PELELANGAN UMUM  DENGAN PASCAKUALIFIKASI
Nomor : 02/POKJA.FSK.LISTRIK/DAU/MRK/VII1/2011

 

Kelompok Kerja Unit Layanan Pengadaan akan melaksanakan Pelelangan Umum dengan pascakualifikasi untuk paket pekerjaan konstruksi sebagai berikut:

1. Paket Pekerjaan

Nama paket pekerjaan      : Pengadaan Instalasi Listrik

Lingkup pekerjaan            : Pembangunan dan Pengadaan Saluaran Udara Tegangan Menengah, Pembangunan
                                        Gardu Distribusi 3 Fasa 20 KV Tipe Rumah, Pemasangan Lampu Penerangan Jalan
                                        Tenaga Surya (Cabang 2)

Nilai total HPS                    : Rp 1.878.549.000,- (Satu Milyar Delapan Ratus Tujuh Puluh Delapan Juta Lima
                                          Ratus Empat Puluh Sembilan Ribu Rupiah)  

Sumber pendanaan            : Dana Alokasi Umum (DAU) Tahun Anggaran 2011

2. Persyaratan Peserta

  1. Surat izin usaha Jasa Konstruksi (SIUJK)
  2. Sertifikat Badan Usaha Jasa Konstruksi Kelistrikan
  3. Tanda Daftar Perusahaan
  4. Keanggotaan Gapensi/Gapeknas
  5. Akta perusahaan
  6. Memiliki Surat Ijin Tempat Usaha (SITU)
  7.  Memiliki NPWP dan foto kopi SSP Pajak 3 (bulan) terakhir

3. Pelaksanaan Pengadaan

Tempat dan alamat : Ruang Kerja Bidang Perikanan Tangkap Dinas Kelautan dan Perikanan Kab.  Merauke


4. Jadwal Pelaksanaan Pengadaan

No

Kegiatan

Hari/Tanggal

Waktu

  1.  

Pendaftaran dan Pengambilan Dokumen Pengadaan

Rabu/3 Agustus 2011 s.d. Kamis 11 Agustus 2011

10.00 s.d. 14.00 WIT

2.

Pemberian Penjelasan

Selasa 9 Agustus 2011

10.00 s.d. selesai

3.

Pemasukan Dokumen Penawaran

Senin /15 Agustus 2011

10.00 WIT

 4.

Pembukaan Dokumen Penawaran

Senin /15 Agustus 2011

10.10 WIT

5.

Evaluasi Penawaran

Senin /15 Agustus 2011

11.00 WIT

 6.

Pengumuman Pemenang

Selasa 16 Agustus 2011

12.00 WIT

7.

Masa Sanggah

Selasa 16 Agustus 2011/ s.d. Selasa 23 Agustus 2011

10.00 WIT s.d 14.00 WIT

8.

Penerbitan SPPBJ

Selasa 23 Agustus 2011

14.00 WIT

 

5. Pendaftaran dan pengambilan Dokumen Pengadaan dapat diwakilkan dengan membawa surat tugas dari
    direktur utama/pimpinan perusahaan/kepala cabang dan kartu pengenal.

6. Seseorang dilarang mewakili lebih dari 1 (satu) perusahaan dalam mendaftar dan mengambil Dokumen
    Pengadaan.

7. Dokumen Pengadaan dapat diambil dalam bentuk softcopy pada Panitia

 

Demikian disampaikan untuk menjadi perhatian.

 

Merauke, 3 Agustus 2011

KETUA POKJA,

 

BASO MAPPASESSU, S.Pi

NIP. 19760523 200605 1 002

 

download

Terakhir diperbarui: