Kabupaten Merauke, Papua Selatan
Berita

SAFARI RAMADHAN PEMDA KABUPATEN MERAUKE

AAgustina Koliludjur
1,552 views
1 menit baca
Bagikan:
SAFARI RAMADHAN PEMDA KABUPATEN MERAUKE

Tim Safari Ramadhan Pemda Kabupaten Merauke mulai tanggal 2 Agustus 2011 akan mengadakan Safari Ramadhan 1432 H tahun 2011 bertempat di 16 Masjid di wilayah Gudang arang, Bina Loka Lampu Satu, Spadem, Kelurahan Kelapa Lima, Sasate, Tanah Miring, Salor Indah, Candra Jaya, Kurik IV, Kumbe, Ulilin Sp IV, Elikobel, Bupul, Sota, Masjid Raya Al - Aqsa, Semangga Jaya dan Kuprik.


Dalam Kegiatan Safari Ramadhan tersebut selain menghadirkan para penceramah juga menghadirkan Pejabat Teras Kabupaten Merauke untuk menyampaikan pesan - pesan pembangunan. Pejabat Teras tersebut antara lain Wakil Bupati Kabupaten Merauke, Kepala Kejaksaan, Danrem 174/ATW, Kadin Perdagangan Koperasi dan UMKM Merauke, Kepala Bulog Sub Divre Merauke dan Kapolres Merauke. (Dishubkominfo Bidang Media & Pers)

Terakhir diperbarui: