kesehatan

  • Agar Sehat, Rutinlah Cek Tekanan Darah

    Menteri Kesehatan Nila F Moeloek mengingatkan pentingnya masyarakat rutin mengecek tekanan darah. Dengan rutin mengukur tekanan darah, bukan hanya mencegah hipertensi atau tekanan darah tinggi, tetapi sekaligus dapat mencegah munculnya…
    baca selengkapnya...
  • 8 Manfaat Tak Terduga Konsumsi Mentimun

    Mentimun sering jadi pelengkap hidangan makanan, seperti menjadi lalap dan acar. Mentimun atau biasa disebut timun ini jarang menjadi hidangan utama. Padahal, timun memiliki berbagai manfaat bagi kesehatan. Mentimun mengandung…
    baca selengkapnya...
  • Ini Penyebab Kita Jadi Pelupa

                                                                                                                          Thinkstockphotos   Gangguan memori jangka pendek, seperti lupa nama seseorang atau lupa meletakkan kunci mobil, mungkin sering kita alami. Kabar baiknya, penyebab gangguan memori tersebut bisa kita atasi dengan…
    baca selengkapnya...
  • Kombinasi Anggur dan Jeruk, Pengobatan Baru Diabetes dan Jantung

    Penggabungan dua senyawa yang ada di anggur dan jeruk diharapkan dapat mencegah obesitas, faktor risiko dari diabetes dan penyakit jantung   Bahan kimia yang ada di anggur dan jeruk jika…
    baca selengkapnya...
  • Penyebab Penyakit Infeksi Terus Meningkat

    Berdasar laporan Kementerian Kesehatan RI, dilaporkan adanya peningkatan kasus emerging infections disease (EID) atau disebut juga penyakit emerging. Seperti kasus Dengue yang meningkat tiga tahun terakhir. Selain itu, ada malaria,…
    baca selengkapnya...
  • Awas… Asam Urat Perbesar Risiko Serangan Jantung!

    Sebutan “asam urat” selama ini dikenal identik sebagai rasa sakit yang mengganggu dan menyebabkan radang sendi. Gejalanya datang tak terduga, yaitu diawali nyeri di bagian sendi, terutama pada jempol kaki…
    baca selengkapnya...
  • Waspadai Gejala Naiknya Asam Lambung Jika Merasakan Ini

    Naiknya asam lambung atau dalam istilah medis disebut Gastroesophageal Reflux Disease (GERD) merupakan salah satu masalah saluran cerna bagian atas. GERD terjadi karena asam lambung dengan derajat keasaman yang tinggi…
    baca selengkapnya...
  • Kenali 5 Efek Kafein pada Tubuh

    Kafein merupakan zat yang secara alami bisa kita temukan dalam berberbagai tanaman, termasuk biji kopi dan daun teh. Kola dan kakao juga mengandung kafein. Kafein bersifat stimulan bagi sistem saraf.…
    baca selengkapnya...
  • 6 Makanan Ini Secara Alami dapat Lawan Penyakit

    Ahli fisika dari Yunani kuno, yang juga dikenal sebagai Bapak Kedokteran, Hippokrates pernah mengatakan, biarkan makanan menjadi obatmu. Hal ini mestinya menjadi pertimbangan masyarakat modern mengenai nutrisi dari makanan sehari-hari.…
    baca selengkapnya...
  • Begini Cara Kerja Rokok Hingga Picu Diabetes

    Salah satu faktor risiko pemicu diabetes yang paling dianggap berbahaya adalah merokok. Tapi sebenarnya seberapa besar bahaya dan pengaruh rokok pada insulin? Menurut dokter Spesialis Penyakit Dalam dr Wismandari Wisnu,…
    baca selengkapnya...