Info Penting
Himbauan Pemasangan Logo Presidensi G20 Indonesia
Menindaklajuti Surat Sekretaris Jendaral Kementerian Dalam Negeri Republik Indonesia Nomor: 001/726/SJ tanggal 15 Februari 2022 Perihal Himbauan Pemasangan Logo Presidensi G20 Indonesia, maka sebagai dukungan Provinsi Papua atas terpilihnya Indonesia menjadi Tuan Rumah G20 pada Tahun 2022 yang menghimpun 20 (dua puluh) Negara dengan kekuatan ekonomi maju dan berkembang dimulai sejak 1 Desember 2021 dengan Terna "Recovery Together, Recovery Stronger" disampaikan hal-hal sebagai berikut:
- Dihimbau untuk memasang Logo G20 pada baliho/media dalam dan luar ruangan di Lingkungan Kantor masing-masing ataupun ditempat umum/publik yang strategis;
- Master file Logo Presidensi G20 Indonesia beserta aplikasi turunan dan panduannya dapat diakses melalui tautan: bit.ly/G20Indonesia2022assets.